Berita Kalurahan

  • "JALAN TIKUS" tetap DITUTUP

    27 April 2020 10:22:03 WIB
    Jalan Tikus atau jalan pintas yang digunakan warga untuk keluar dan masuk ke wilayah Padukuhan di Ngoro-oro akhirnya ditutup. Pemuda Ngoro-oro bergotong royong untuk melakukan blokade jalan. Langkah ini diambil sebagai antisipasi masuknya warga luar Desa Giriasih ke padukuhan Ngoro-oro yang tidak ..selengkapnya

  • Desa Siapkan Ruang Isolasi Mandiri

    27 April 2020 09:57:24 WIB
    Desa Siapkan Ruang Isolasi Mandiri
    UPAYA pencegahan dan persiapan penanganan Covid-19  dilakukan  oleh Desa-desa di Kabupaten Gunungkidul, salah satunya Desa Giriasih yang sudah melakukan langkah pencegahan dan persiapan dini, salah satunya Penyiapan Ruang isolasi Mandiri. Ruang isolasi mandiri ini terletak di Komplek Poskesdes ..selengkapnya

  • Fooging, cegah DB !!!

    21 April 2020 09:48:20 WIB
    Fooging, cegah DB !!!
    Di tengah wabah COVID-19, Pukesmas Purwosari tidak melupakan ancaman demam berdarah dengue (DBD). Mereka pun melakukan kegiatan fogging. Senin, 20 April 2020 petugas kesehatan dikerahkan ke Padukuhan trasih untuk melakukan Fooging. Kegiatan ini merupakan salah satu antisipasi DBD, selain itu sehari sebelumnya ..selengkapnya

  • Ta'ziah dengan Protokol Covid-19

    21 April 2020 09:43:16 WIB
    Ta'ziah dengan Protokol Covid-19
    ..selengkapnya

  • Sosialisasi Gaya Hidup Bersih

    21 April 2020 09:38:59 WIB
    Sosialisasi Gaya Hidup Bersih
    ..selengkapnya

  • TAMAN WISATA EMBUNG BEM-BEM, semi Lock Down

    21 April 2020 09:38:21 WIB
    TAMAN WISATA EMBUNG BEM-BEM, semi Lock Down
    ..selengkapnya

  • HIMBAUAN COVID-19

    21 April 2020 09:37:36 WIB
    HIMBAUAN COVID-19
    ..selengkapnya

  • POSKO COVID-19 PADUKUHAN WONOLAGI

    21 April 2020 09:29:43 WIB
    POSKO COVID-19 PADUKUHAN WONOLAGI
    Pemerintah Desa Giriasih mendirikan posko relawan penanganan Covid-19 berbasis desa dan didukung Posko di masing-masing padukuhan. Pokso ini bertugas mendata, memeriksa dan memantau kesehatan warganya, yang baru datang dari perantauan. Kepala Desa Giriasih, Suwitono mengatakan pemeriksaan meliputi  ..selengkapnya